Calculator: The Game Review

Minggu, 23 September 2018

 
CALCULATOR : THE GAME REVIEW

Jangan Mengaku Ahli Matematika Sebelum Mencoba Calculator: The Game

Judul               : Calculator : the game
Genre              : Edukasi, Puzzle
Tema               : Calculator
Platform:         : Android, IOS
Rating             : 4.7 out of 5 (Versi Playstore Android)
Level               : 200

DESKRIPSI
Game puzzle yang desain tampilannya didesain seperti kalkulator. Pemain diharuskan mengubah angka yang tertera menjadi angka tujuan dengan cara menekan tombol yang tersedia dan dengan jumlah gerakan yang bisa digunakan terbatas setiap levelnya.

LINK DOWNLOAD

VIDEO TRAILER

ATURAN MAIN


  • Pemain mulai dengan angka awal sesuai yang tertera di layar kalculatornya.
  • tujuan permainan ini adalah pemain harus membuat angka tersebut menjadi angka yang sama dengan angka goal (kanan atas).
  • pemain dapat mengubah angka awal dengan cara menekan tombol operasi yang tersedia di tempat tombol kalkulator
  • tombol operasi dapat ditekan berkali-kali selama jumlah move (sebelah kiri goal) masih ada
  • Jika hingga move habis angka masih belum sama dengan goal maka pemain gagal menyelesaikan level tersebut. Jika sebaliknya, maka pemain menang 


SCREENSHOOT








FUN FACTORS


  • Explorer : Game tersedia sebanyak 200 level  yang kesulitannya semakin meningkat setiap levelnya.
-      

KENAPA GAME INI TERBAIK?

tidak ada durasi minimal dalam bermain game ini jadi game ini dapat dimainkan kapanpun dan dimanapun selama kita menginginkannya. Game ini juga melatih kemampuan matematika kita serta kemampuan untuk berpikir kreatif dalam menyelesaikan setiap levelnya. Selain itu, cara bermain yang mudah membuat game ini bisa dimainkan hanya dengan satu tangan. Tampilannya yang lucu juga menjadi salah satu alasan saya memilih game ini.



Abyan Dafa – 05111540000040
Share this article :

0 komentar :

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

 
Copyright © 2011. Kuliah Game - All Rights Reserved
Proudly powered by Blogger