SENGOKU BASARA HEROES 2, Game Perang Terpopuler Pada jamannya. Kids Jaman Now Mana Tahu!

Rabu, 18 November 2020


CLASSIFICATION

Title : Sengoku Basara Heroes 2
Genre : Action, Fighting
Tema : Three Kingdoms
Rating : ESRB Teen
Developer : Capcom
Tanggal Rilis : 27 Juli 2006

DESKRIPSI

    Sengoku Basara Heroes 2 atau Basara 2 adalah game peperangan yang nama tokoh dan tempat diambil dari kehidupan asli jepang kuno. Game ini bertujuan mengambil alih daerah lawan yang setiap daerahnya itu punya final boss tapi sebelum itu kita perlu meng-upgrade karakter kita mulai dari bar nyawa yang harus dibanyakin sampai item yang harus dipakai agar dapat menambah HP, recharge special skill, serta menambah Attack karakter.
    Pada game ini terdapat enam mode yang bebas kalian pilih tetapi tidak semuanya mode dapat melakukan multiplayer, pada game ini pula punya banyak karakter yang kalian bisa pilih dan gameplay karakter berbeda-beda, seperti sarutobi sasuke sang gagak ini salah satu karakter favorit saya yang dimana gameplay-nya menggunakan shiruken yang berukuran besar dan gerakannya pun lincah. Dan juga senjata yang digunakan beragam pula mulai dari yang masuk akal sampai yang tidak bisa dicerna oleh akal manusia.

ATURAN MAIN UTAMA

  1. Pemilihan Mode
  2. Pemilihan level permainan
  3. Pemilihan Karakter
  4. Pemilihan senjata, kostum, item dll
  5. Secara umum game ini seperti RPG akan tetapi ada batas-batas yang tidak boleh dilewatin oleh main karakter.

SKENARIO

Dalam game ini ada 6 mode:
  1. Story mode
  2. Gaiden Story Mode
  3. Conquest Mode
  4. Battle Mode
  5. Versus Mode
  6. Turnament Mode

ALASAN MENJADI GAME TERBAIK MENURUT SAYA

  1. Karena dapat dimainkan multiplayer jadi saya dan sodara-sodara saya dapat bermain bersama
  2. Skill karakter yang menarik
  3. Berlatar belakang peperangan, hampir semua anak laki-laki menyukai game yang bergenre action
  4. Pada jaman itu saya suka nonton anime dan game ini yang visualnya seperti anime
  5. Game yang sederhana sehingga waktu saya kecil tidak pusing dengan gameplay-nya.

FUN PLAYER-PERSONALITY

Archiver
  • Menaikkan level karakter dengan mengumpulkan uang
  • Menguasai seluruh daerah dijepang setelah membunuh final boss
  • Mendapatkan item baru
Explorer
  • Mendapatkan semua koleksi senjata semua karakter
  • Mendapatkan item yang dapat menambah attack karakter
Socializer
  • Bermain bersama teman atau saudara
  • Bar HP karakter yang kita build  makin banyak
Killer
  • Setelah karakter dibuild maksimal kita dapat memaksimalkan level permainan hingga very hard sehingga mendapatkan item yang lebih bagus lagi
   

SCREEN SHOOT

Pilih karakter

Mode yang bisa dipilih

View ketika sudah bermain

skill ,senjata, armor, item, kostum


LAIN-LAIN

Video Trailer


Video Demo


Review By:
Muh. Shafwatallah Wahid
05111740007002
TPG 2020
Share this article :

0 komentar :

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

 
Copyright © 2011. Kuliah Game - All Rights Reserved
Proudly powered by Blogger